Wow! Tahap Seleksi Beasiswa Asing udah Proses Interview!

Tim penguji seleksi beasiswa mahasiswa asing (Sumber: Humas UIN)
Siapa nih yang punya teman kelas dari negara asing? Yups abis ini teman kita dari negara asing bakalan bertambah lho. Karna kemarin tanggal 16 Mei 2024, Tim penguji seleksi beasiswa mahasiswa asing UIN Maulana Malik Ibrahim Malang mulai menginjak proses interview nih pada 76 peserta yang telah dinyatakan lolos seleksi administrasi kemarin. 76 peserta itu […]