5 Film Terbaik Michael Caine, Legenda Aktor yang Resmi Pensiun dari Dunia Film

Michael Caine, bintang dunia film asal Inggris (Getty Images)

Michael Caine, seorang aktor legendaris dengan karier yang mencakup lebih dari enam dekade, telah resmi pensiun dari dunia film. Pria asal Inggris ini dikenal karena bakat aktingnya yang luar biasa, menampilkan beragam peran yang memukau penonton di seluruh dunia. Dalam mengenang kariernya yang gemilang, mari kita lihat lima film terbaik yang membuktikan kehebatan Michael Caine […]

GBK Kebanjiran Batik, Sebut SMTOWN Live 2023 Jakarta Penyebabnya

Area Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta pada Sabtu ini dipenuhi para penggemar artis-artis agensi Korea Selatan SM Entertainment yang mengenakan batik beraneka ragam model dan warna selama perhelatan “SMTOWN LIVE 2023 SMCU PALACE @JAKARTA”. Tenrnyata, penyebabnya adalah karena promotor Dyandra Global Edutainment melalui laman media sosialnya yang mengajak para penggemar tampil memukau sembari mengenakan […]

Ju-On, Film Horor Jepang Lawas yang Wajib Kamu Tonton!

Kamu pecinta film horor? sudah nonton film-film horor Jepang ini belum? (sumber foto: Lions Gate Home via IMDb)

Ju-on adalah seri perdana garapan sutradara Takashi Shimizu, bercerita tentang sebuah rumah yang dikutuk karena tragedi mengerikan yang menimpa penghuni asli rumah tersebut. Keluarga Tokunaga menempati rumah terkutuk itu tanpa tahu sejarah rumahnya. Suatu hari, Rika Nishina diminta oleh Toyama menggantikan dirinya mengurus nenek Sachie. Setelah itu, Rika mulai mengalami berbagai kejadian mengerikan serta melihat […]

Ma Dong-Seok: Ahjussi Berbadan Kekar

Ma Dong Seok dalam The Roundup, sequel The Outlaws

Pecinta film korea pasti udah ga asing ya, sama nama pemain legend, Ma Dong-Seok, yang banyak bermain di film box office. Ma Dong-seok, Ia dikenal sebagai Don Lee, seorang aktor Korea Selatan – Amerika. Dari banyaknya genre film, Ma Dong Seok lebih sering membintangi film action. Pecinta film action rasanya wajib nonton film-film Ma Dong […]

Lucunya Krisjiana Baharuddin Bangun Chemistry Pakai Semangkok Bubur

Susahnya bangun Chemistry dengan mawar, Kris sampai buatkan bubur Intagram: mawar_eva

Suami Siti Badriah, Krisjiana Baharuddin kini menjadi aktor di berbagai film. Salah satunya, Love Ice Cream. Berpasangan dengan Mawar De Jongh yang memerankan tokoh bernama Irene, Kris berperan sebagai Greg. Series romantis ini menceritakan tentang Irane gadis pembuat ice cream dengan tubuh berisi yang diam-diam menaruh hati pada seorang pria tampan bernama Greg. Demi merebut […]

The Summer I Turned Pretty: Kamu Tim Conrad atau Jeremiah?

Liburan musim panasmu kemana? Ke pantai dong, bonus jodoh, HAHAHA (sumber foto: primevideo)

Sekarang lagi maraknya jagat maya berebut atau bahkan bertengkar buat nentuin ending pairing buat tokoh utama perempuan. Tak hanya berlaku di drama korea aja nih, sobat muda, tapi sampai ke series barat juga. Tau The Summer I Turned Pretty, buku karangan Jenny Han? Setelah ramai dibicarakan tahun kemarin, di tahun 2023 ini, season 2-nya resmi […]

Katanya sih, Drama Ternyakitin, Padahal Mah Ending Realistis!

Ekspektasi memang tak seindah realitanya, kisah hidup para pemain di tangan sutradara (sumber foto: pinterest)

Bulan ke-8 di tahun 2023 masih ngegalauin pasangan reporter sama atlet? Aduh, gak banget deh! Tapi gimana ya, drama satu ini emang membekas banget di hati penonton. Realistis seperti kehidupan nyata. Saking realistisnya, penonton pada denial HAHAHA. Makanya sakit masih berasa sampe sekarang. Hmmm kira-kira drama apa sih yang lagi dibahas? Yap, itu tadi sepenggal […]